Table Of Contents

Universal Fritter | Harga Mesin Giling Bumbu Basah Terbaik Merek #1

Mesin Universal Fritter – Penggiling Bumbu Serbaguna

Universal Fritter atau yang sering dikenal dengan mesin giling bumbu atau food processor, merupakan mesin yang digunakan untuk mengolah bumbu yang memiliki 3 fungsi utama. 3 fungsi tersebut yaitu mencacah, memotong dan menggiling bumbu. Seperti dikatahui Indonesia merupakan negara yang kaya akan rempah-rempah.

Banner Mesin Universal Fritter
Banner Mesin Universal Fritter

Macam-macam rempah yang dimiliki Indonesia digunakan untuk memasak berbagai jenis makanan. Mesin Universal Fritter ini yang kemudian akan bekerja untuk mengolah berbagai macam bumbu tersebut. Jahe, kunyit, merica, lada dan ketumbar serta berbagai macam jenis bumbu lainnya dapat dengan mudahnya diolah dalam satu tempat dan sekali proses menggunakan mesin universal fritter.

Mesin ini memiliki mata pisau yang terbuat dari bahan stainless steel dan sangat tajam. Mata pisau tersebut terletak di dalam mesin dan berfungsi untuk memotong, mencincang atau memarut berbagai jenis bumbu.

Cara kerjanya cukup mudah yaitu masukkan semua bumbu yang akan diolah kedalam mesin universal fritter lalu tunggu selama 5-10 menit. Jenis bumbu yang akan diolah tidak perlu dipisah-pisahkan karena mesin ini akan bekerja secara universal untuk semua jenis bumbu. Anda dapat mengatur tingkat kehalusan bumbu sesuai yang diinginkan.

Kacang-kacangan, bawang merah, bawang putih, jahe, kunyit dan cabai dapat dengan mudahnya diolah menggunakan mesin universal fritter. Dengan menggunakan mesin ini membuat bumbu rawon, soto, rendang dan bumbu makanan lainnya menjadi lebih mudah dan efisien.

Tipe & Jenis Mesin Giling Bumbu

Mesin universal fritter memiliki beberapa tipe yang berbeda. Kapasitas produksi yang dihasilkan oleh setiap tipe pun berbeda antara 3 hingga 15 liter. Tipe pertama yaitu mesin universal fritter dengan kapasitas produksi bumbu sebanyak 3 liter.

Mengapa kapasitas yang digunakan menggunakan ukuran liter? karena seperti halnya mengolah bumbu secara manual, bumbu dihasilkan oleh mesin universal fritter berupa cairan padat. Sehinngga ukuran yang digunakan adalah liter bukan kilogram. Tipe pertama ini memilki berat mesin 22 kg serta kecepatan pengolahan bumbu sebesar 3000 Rpm.

Tipe yang kedua adalah mesin universal fritter dengan kapasitas hasil produksi sebanyak 2kg per 20 detik. Tipe ini memiliki ukuran tangki yang dapat menampung 5 liter bumbu. Listrik yang dikonsumsi sebesar 1500 watt dengan berat 39 kg. Tipe yang ketiga adalah mesin universal fritter dengan kapasitas produksi lebih besar dari 2 tipe sebelumnya yaitu sebanyak 6 liter bumbu per 20 detik.

Besaran listrik yang dikonsumsi adalah 2800 watt dengan kapasitas tangki yang akan mampu menampung 15 liter bumbu. Ketiga tipe mesin universal fritter tersebut terbuat dari bahan stainless steel dan stainless steel 304. Material ini sangat awet untuk digunakan dan tidak mudah berkarat.

Keuntungan Menggunakan Universal Fritter

Kekayaan rempah-rempah Indonesia sudah terkenal sejak zaman penjajahan. Untuk membuat satu jenis masakan minimal dibutuhkan 4 jenis bumbu atau rempah. Setiap jenis bumbu memiliki tekstur dan treatment yang berbeda sehingga bumbu yang akan digunakan harus ditreatment satu persatu. Tentunya cara tersebut akan memakan lebih banyak waktu dan energi.

Dengan menggunakan mesin universal fritter mengolah bumbu menjadi lebih mudah karena cukup diolah dengan sekali tekan. Mesin ini memiliki 3 fungsi sekaligus yaitu memotong, mencacah dan memarut sehingga berbagai jenis bumbu dapat diolah dalam satu mesin dengan sangat mudahnya. Mata pisau yang terbuat dari bahan stainless steel memiliki ketajaman yang tidak main-main.

Tangki yang dimiliki juga dapat menampung bumbu dengan berbagai mecam kapasitas. Memasak berbagai jenis makanan akan menjadi lebih mudah dengan menggunakan alat ini. Mesin universal fritter sangat mudah untuk dicuci dan dibersihkan karena terbuet dari material stainless steel.

Setiap sehabis digunakan pastikan Anda mencucinya dengan menggunakan air besih. Kini Anda tidak perlu sulit-sulit lagi mengulek bumbu dan mengeluarkan banyak tenaga. Dengan kapasitas produksi hingga 6 liter bumbu selama 20 detik mesin universal fritter akan membuat waktu yang digunakan untuk memasak dan membuat bumbu menjadi lebih efisien.

Mesin ini cocok digunakan untuk kebutuhan mengolah bumbu rumah tangga dan usaha makanan skala besar. Mesin universal fritter memiliki range harga yang berbeda sesuai dengan kapasitas produksi yang dihasilkan.

Mesin Giling Bumbu Terbaik Hanya Dari ASTRO

Mesin universal fritter adalah alat yang digunakan untuk melumat berbagai jenis bahan dasar makanan (cabai, rempah-rempah, jahe, ginseng, bumbu dapur, dll) untuk membuat menjadi halus, biasanya digunakan untuk membuat bumbu & sambal. Untuk anda yang menggeluti usaha pembuatan bumbu olahan maupun sambal khas sesuai citarasa kedaerahan, alat ini sangat penting dan wajib dimiliki oleh Anda.

Astro menghadirkan mesin universal fritter dengan berbagai pilihan dan ukuran sesuai dengan kapasitas produksi yang Anda butuhkan. Bagi pengusaha pemula dapat memilih jenis mesin dengan kapasitas lebih rendah, dan bagi yang sudah lama menggeluti (professional) dan menginginkan pertumbuhan dan ingin memproduksi lebih banyak lagi. Dapat memilih mesin dengan output yang lebih tinggi.

Miliki mesin ini segara, guna meningkatkan produksi Anda secara lebih significant dan menghemat biaya produksi Anda (mesin dirancang khusus agar hemat energi). Astro menawarkan mesin pelumat bumbu universal fritter dengan harga cukup terjangkau, kualitas mesin terbaik (boleh diadu) dan pelayanan serta aftersales kami yang men-support anda 24/7.

Berikut daftar harga universal fritter atau alat pembuat atau pelumat bumbu & sambal di Toko Mesin Astro. Harga lebih terjangkau dan kualitas mesin terbaik.

DAFTAR HARGA MESIN GILING BUMBU

Mesin Giling Bumbu ASTRO

Mesin Food Cutter FCT 160

Food Cutter Mesin Giling Bumbu

Model & Tipe : FCT 160
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 150 Watt
Material : Stainless Steel
Kapasitas Produksi : 30-35 Kg / Jam
Kecepatan Pisau : 1400 rpm
Berat : 7.5 Kg
Dimensi : 380 mm x 270 mm x 220 mm
Harga : Rp 1.250.000

Mesin Food Cutter FCT 260

Food Cutter Mesin Giling Bumbu

Model & Tipe : FCT 260
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 370 Watt
Material : Stainless Steel
Kapasitas Produksi : 130-150 Kg / Jam
Kecepatan Pisau : 1400 rpm
Berat : 15 Kg
Dimensi : 420 mm x 280 mm x 500 mm
Harga : Rp 1.900.000

Mesin Food Cutter FCT QS3A

Mesin Universal Fritter Astro

Model & Tipe : FCT QS3A
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 750 Watt
Material : Stainless Steel
Volume Mangkuk : 3 Liter
Kecepatan Pisau : 2900 rpm
Berat : 22 Kg
Dimensi : 320 mm x 310 mm x 555 mm
Harga : Rp 5.350.000

Mesin Food Cutter FCT QS5A

Mesin Universal Fritter Astro

Model & Tipe : FCT QS5A
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 1100 Watt
Material : Stainless Steel
Volume Mangkuk : 5 Liter
Kecepatan Pisau : 2900 rpm
Berat : 29 Kg
Dimensi : 370 mm x 350 mm x 630 mm
Harga : Rp 6.350.000

Mesin Food Cutter FCT QS8A

Mesin Universal Fritter Astro

Model & Tipe : FCT QS8A
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 1500 Watt
Material : Stainless Steel
Volume Mangkuk : 8 Liter
Kecepatan Pisau : 2900 rpm
Berat : 38 Kg
Dimensi : 380 mm x 400 mm x 735 mm
Harga : Rp 8.215.000

Mesin Food Cutter FCT QS13A

Mesin Universal Fritter Astro

Model & Tipe : FCT QS13A
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 2200 Watt
Material : Stainless Steel
Volume Mangkuk : 13 Liter
Kecepatan Pisau : 2900 rpm
Berat : 55 Kg
Dimensi : 420 mm x 415 mm x 820 mm
Harga : Rp 10.115.000

Mesin Universal Fritter HR 6

Mesin Universal Fritter Getra HR 6

Model & Tipe : HR 6
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 950 Watt
Material : Stainless Steel
Kapasitas Produksi : 2 Kg / 20 Detik
Volume Mangkuk : 6 Liter
Kecepatan Pisau : 1100-2800 rpm
Berat : 18.2 Kg
Dimensi : 510 mm x 320 mm x 595 mm
Harga : Rp 5.250.000

Mesin Universal Fritter QS 505A

Universal Fritter Getra

Model & Tipe : QS 505A
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 1500 Watt
Material : Stainless Steel
Kapasitas Produksi : 2 Kg / 20 Detik
Volume Mangkuk : 5 Liter
Kecepatan Pisau : 1400 rpm
Berat : 39 Kg
Dimensi : 305 mm x 380 mm x 530 mm
Harga : Rp 7.650.000

Mesin Universal Fritter QS 508A

Universal Fritter Getra

Model & Tipe : QS 508A
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 2500 Watt
Material : Stainless Steel
Kapasitas Produksi : 3 Kg / 20 Detik
Volume Mangkuk : 8 Liter
Kecepatan Pisau : 1400 rpm
Berat : 56 Kg
Dimensi : 370 mm x 445 mm x 615 mm
Harga : Rp 9.900.000

Mesin Universal Fritter QS 515

Getra Universal Fritter

Model & Tipe : QS 515
Voltase : 380V / 3 Phase
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 2800 Watt
Material : Stainless Steel
Kapasitas Produksi : 6 Kg / 20 Detik
Volume Mangkuk : 15 Liter
Kecepatan Pisau : 1300 & 2600 rpm
Berat : 143 Kg
Dimensi : 420 mm x 680 mm x 770 mm
Harga : Rp 13.250.000