Mesin Gulali | Harga Alat Pembuat Arum Manis Terbaik

Apa Itu Mesin Gulali?

Mesin Gulali atau alat pembuat arum manis adalah perangkat yang digunakan untuk membuat gulali atau arum manis dari pintalan gula kapas yang dibakar terlebih dahulu. Proses pembuatannya menggunakan perangkat yang disebut alat pembuat gula kapas atau alat pembuat arum manis. Saat ini sudah banyak beredar mesin gulali modern yang mampu menghasilkan gula kapas yang lebih baik dari alat pembuat arum manis atau alat pembuat arum manis terdahulu. Dengan menggunakan mesin gulali yang handal, kita mampu memproduksi berbagai macam varian arum manis dengan kualitas yang baik. Gulali yang diproduksi pun bisa diinovasikan dengan berbagai rasa dan warna yang menarik sehingga memiliki nilai tambah.

Banner Mesin Gulali

Siapa sih yang tidak suka dengan gulali? Makanan yang satu ini sudah sangat akrab ditelinga masyarakat indonesia bahkan sudah menjadi favorit masyarakat indonesia. Gulali adalah jenus makanan manis yang terbuat dari pintalan gula yang dibakar. Sering kali kita menjumpai gulali dalam berbagai varian rasa dan warna yang cantik cantik.

Adapun proses pembuatan gulali haruslah menggunakan mesin gulali, karena jika menggunakan cara manual (tanpa mesin) tentunya proses pembuatan gulalinya menjadi sangatlah sulit dan memakanan waktu yang lama. Anda tak perlu khawatir masalah mesin gulali ini, karena seiring perkembangan teknologi khususnya mesin, mesin gulali juga semakin banyak beredar dijual dengan beragam jenis type, model dan tentunya fungsi dan kegunaan mesin yang dihasilkan berbeda beda.

Apa Manfaat Alat Pembuat Arum Manis?

Mesin gulali ini menjadi solusi untuk siapa saja yang ingin memulai bisnis gulali. Mesin gulali ini sangat user friendly dan dapat menghasilkan gulali hingga 120 buah per 1 jam. Selain itu desain mesin ini juga sederhana dan mudah dipindah pindahkan sehingga cocok juga digunakan dirumah untuk membuat makanan manis ini.

Mesin gula kapas adalah alat yang dirancang khusus bekerja seperti pada mesin termos. Namun bedanya saja, bahan material pembuat mesin yang digunakan kedua alat ini berbeda. Dimana alat ini memiliki sistem pengaturan suhu yang membantu menjaga supaya gula tetap dalam bentuk leleh sehingga pada saat gulali akan dinikmati konsumen maka rasan gulali akan memberikan kenikmatan tersendiri.

Setiap mesin yang dibuat oleh manusia memiliki kelebihan dan kekurangan masing masing. Semua sistem kerja pada masing masing mesin memiliki kendali yang harus dihindari pada saat penggunaan mesin, dimana jangan sampai anda menggunakan mesin secara berlebihan.

Karena jika berlebihan ditambah kagi perawatan mesin kurang maka akan membuat mesin tidak bertahan lama. Seperti halnya dalam penggunaan mesin gulali, meski mesin ini telah dilengkapi dengan fitur fitur yang canggih dan lengkap tapi jika penggunaan tidak ddngan benar maka mesin juga akan cepat rusak.

Peluang Usaha Menguntungkan

Mesin gulali sebagian besar telah banyak digunakan oleh kalangan penjual dalam skala besar. Sehingga Hal ini menjadi topik yang menarik bagi pengguna dalam memahami pembuatan gulali. Tapi tak menuup kemungkinan bila mesin gulali ini juga cukup banyak digunakan oleh kalangan pengusaha besar.

Dimana mesin inj digunakan untuk memperlancar produksi gula kapas dalam bentuk makanan ringan kemasan. Alasan mereka menggunakan mesin gulali dalam produksi makanan ringan manis ini karena untuk mencapai target dan dapat memenuhi permintaan konsumen. Sehingga mereka bisa melakukan lenyebaran luas terhadap produk mereka dan mencapai tingkatan sasaran.

Mesin gulali ini memiliki Desain yang ergonomis dimana mesin ini memiliki ukuran dimensi yang sesuai sehingga dapat memudahkan kinerja manusia sesuai dengan ukuran yang tepat. Dengan begitu pengguna bisa mengoperasikan mesin ini tanpa terkendala karena ketidaknyamanan. Disisi lain, ukuran mesin yang ergonomis memudahkan pengguna dalam meletakkan mesin gulali ke berbagai tempat tanpa harus berpikir mencari ukuran tempat yang pas untuk meletakkan mesin tersebut.

Apa Keunggulan Mesin Gulali?

Mesin cotton candy merupakan mesin pembuat gula kapas atau gulali atau juga sering disebut arum manis, makanan zaman dahulu yang sangat disukai anak-anak. Biasanya, makanan ini banyak dijual pada saat ada penyelenggaraan pasar malam atau dijual di sekitar sekolah anak. Meskipun ini merupakan makanan yang sudah ada sejak zaman dahulu, sampai sekarang masih banyak peminatnya, terutama anak kecil. Sayangnya, saat ini sangat jarang orang yang menjual arum manis ini.

Nah, jika Anda tertarik menjalani bisnis ini atau ingin memanjakan putra-putra Anda dengan membuat arum manis sendiri, di sinilah tempat yang tepat untuk Anda kunjungi. Kami menyediakan mesin cotton candy dengan berbagai model. Anda bisa memilih salah satunya sesuai dengan kebutuhan Anda.

Tipe dan Model Alat Pembuat Arum Manis

Seperti telah dijelaskan sebelumnya, Kami menyediakan beberapa model mesin cotton candy, baik berdasarkan tampilan maupun kemampuan mesinnya. Jika dilihat dari kemampuan mesinnya, Kami menyediakan dua model mesin cotton candy, yaitu mesin yang pengoperasiannya menggunakan listrik dan mesin yang pengoperasiannya menggunakan gas. Untuk keperluan pribadi sangat disarankan bagi Anda untuk memilih model mesin dengan sumber listrik. Sedangkan, jika alat ini akan Anda gunakan untuk berbisnis, akan lebih nyaman jika Anda menggunakan mesin yang menggunakan gas sehingga mudah dibawa ke mana-mana.

Plusnya lagi, model mesin ini juga dilengkapi dengan baterai sehingga pada saat gas habis ketika Anda sedang berjualan keliling, Anda bisa menggunakan baterai untuk sementara hingga mendapatkan gas kembali. Dengan begitu, bisnis Anda tidak akan berhenti hanya karena gas habis. Sedangkan jika dilihat dari tampilannya, ada dua model yang Kami sediakan, yaitu model segi empat dengan ukuran kecil dan model gerobak mini beroda. Masing-masing model akan memberikan kenyamanan saat Anda menggunakannya. Karena mempunyai ukuran kecil, model segi empat ini sangat cocok baik untuk pribadi maupun bisnis.

Bentuknya yang kecil tidak akan menyita banyak ruang saat di tempatkan di ruang dapur. Begitu juga untuk berbisnis, Anda dengan mudah untuk membawanya berkeliling saat berjualan. Sementara itu, untuk model gerobak mini beroda lebih cocok jika mesin ini digunakan untuk berbisnis secara keliling. Anda tidak direpotkan lagi untuk memesan gerobak sebagai tempat penyimpanan mesin. Dengan kata lain, membeli mesin pembuat arum manis model ini, Anda lebih bisa berhemat untuk biaya modal bisnis.

Keunggulan Mesin Gulali ASTRO

Beberapa model di atas tentu mempunyai keunggulan yang tidak bisa diremehkan. Mesin pada produk Kami dilengkapi dengan mesin pengontrol suhu dan kelembapan sehingga berapa pun tingkat panas yang Anda inginkan dapat terpenuhi. Loyangnya pun terbuat dari bahan berkualitas sehingga awet untuk digunakan serta tidak mudah berkarat.

Artinya, loyang ini menjamin kehigienisan arum manis yang Anda buat. Hasil arum manis pun dijamin lebih lembut dan menarik jika dibanding dengan membuat arum manis secara tradisional. Penutup head pemanas pun Kami sertakan dalam produk ini dengan model baru. Untuk beberapa model, Kami juga menyertakan lampu LED dan musik.

Keunggulan tambahan yang bisa Anda peroleh dari produk Kami dan tidak mungkin Anda dapatkan di tempat lain adalah pelayanan prima. Kami akan melayani Anda baik before maupun after sale. Kami siap memberikan saran kepada Anda mesin yang cocok untuk Anda gunakan sesuai kebutuhan. Kami juga siap membantu kelancaran Anda dalam berbisnis dengan menjamin lancarnya alat yang Anda beli. Kami selalu membuka komunikasi kapan pun Anda butuhkan. Tidak hanya itu, harga yang kami tawarkan pun juga cukup istimewa dan sangat terjangkau, bahkan bisa dibilang lebih murah dibanding produk serupa di pasaran. Dengan begitu, Anda bisa lebih cepat balik modal jika mesin digunakan untuk berbisnis.

Namun, meskipun harga yang Kami tawarkan cukup bersaing, Kami tidak mengesampingkan kualitas barang. Bahkan, Anda bisa mengadu produk Kami ini dengan barang serupa di pasaran. Masih belum cukup lagi? Saat ini, Kami juga memberikan potongan harga hingga 14% untuk produk ini sebagai ucapan terima kasih atas kepercayaan pelanggan kepada Kami. Jadi, masih ragu dengan produk Kami? Tidak ada alasan bagi Anda untuk menunda-nunda waktu lagi. Jika usaha Anda ingin cepat berkembang, segera datang ke toko Kami dan rasakan semua keunggulan dari mesin cotton candy Kami.

Foto Mesin Gula Kapas GETRA

Mesin Cotton Candy Terbaik Dari ASTRO

Astro menyediakan Mesin Gulali yang ideal bagi usaha anda. Mesin Gulali dari Astro Mesin menggunakan tenaga pemanas dengan dua pilihan yaitu listrik dan gas. Selain itu, mesin gulali dari Astro mesin sangat efisien memproduksi gula kapas karena konsumsi listrik motor pemutar yang relative kecil yaitu 80 watt.

Mesin gulali dari Astro mesin dilengkapi dengan wadah berbahan stainless steel untuk menampung gula kapas yang telah dibuat, sehingga mudah dibersihkan jika terdapat sisa gula kapas yang menempel. Selain itu, mesin gula kapas dari Astro sangat unggul dalam produktivitas, dalam waktu 3 menit paling tidak anda bisa membuat 10 buah gula kapas dengan ukuran panjang 30 cm.

Mesin Gulali dari Astro Mesin sangat mudah dirawat dan aman digunakan bagi bisnis anda. Maka tunggu apalagi, segera konsultasikan rencana bisnis anda dengan sales consultant kami untuk mendapatkan konsultasi gratis dan penawaran menarik dari Astro Mesin. Berikut daftar harga mesin gulali atau alat pembuat arum manis di Toko Mesin Astro. Harga lebih terjangkau dan kualitas mesin dapat diadu dengan merk lain.

Spesifikasi dan Harga Mesin Gulali

Mesin Gulali Listrik Luxury CCL E1L

Mesin Gulali Astro

Model & Tipe : CCL E1L With Music
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 950 Watt
Kapasitas Produksi : 4-6 Pcs / Menit
Berat : 15.5 Kg
Dimensi : 515 mm x 515 mm x 500 mm
Harga : Rp 2.995.000

Mesin Gulali Gas Luxury CCG G1L

Mesin Gulali Astro

Model & Tipe : CCG G1L
Bahan Bakar : Gas LPG
Kapasitas Produksi : 4-6 Pcs / Menit
Berat : 15 Kg
Dimensi : 515 mm x 515 mm x 500 mm
Harga : Rp 2.995.000

Mesin Gulali Listrik CCD EMJ500

Mesin Gulali Arum Manis

Model & Tipe : CCD EMJ500
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 1030 Watt
Kapasitas Produksi : 4-6 Pcs / Menit
Berat : 14.5 Kg
Dimensi : 520 mm x 520 mm x 435 mm
Harga : Rp 3.175.000

Mesin Gulali Gas CCD GMJ500

Mesin Gulali Arum Manis

Model & Tipe : CCD GMJ500
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 80 Watt
Kapasitas Produksi : 4-6 Pcs / Menit
Berat : 15 Kg
Dimensi : 520 mm x 520 mm x 435 mm
Harga : Rp 3.645.000

Mesin Gulali Listrik ET MF01

Mesin Gulali GETRA

Model & Tipe : ET MF01
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 1030 Watt
Kapasitas Produksi : 40-60 Stick / Jam
Berat : 13 Kg
Dimensi : 520 mm x 520 mm x 500 mm
Harga : Hubungi Kami

Mesin Gulali Listrik ET MF05

Mesin Gulali Dengan Cart Gerobak GETRA

Model & Tipe : ET MF05
Voltase : 220-240V
Frekuensi : 50/60Hz
Daya Listrik : 1030 Watt
Kapasitas Produksi : 40-60 Stick / Jam
Berat : 20 Kg
Dimensi : 520 mm x 750 mm x 910 mm
Harga : Hubungi Kami

Daftar Harga Terbaru